Kegiatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW. ini dilaksanakan pada hari Jumat , 31 Januari 2025 di SMA Negeri 1 Tambakboyo. Kegiatan ini diikuti oleh dewan guru dan staf tata usaha serta seluruh siswa/siswi SMA Negeri 1 Tambakboyo.
Acara Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW di sambut dengan baik oleh seluruh warga sekolah dan diisi dengan kegiatan istighosah.
Kegiatan ini merupakan suatu agenda acara Hari Besar Islam yang selalu diperingati oleh guru-guru dan siswa/siswi SMA Negeri 1 Tambakboyo. Dan juga di lakukan agar dapat memotivasi siswa agar dapat selalu mendalami pelajaran agama Islam dan menerapkannya di kehidupan sehari-hari. Seperti yang disampaikan oleh ibu Dra. Dewi Insani, M.pd. Selaku Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Tambakboyo.
“Dengan adanya kegiatan ini akan memotivasi siswa untuk selalu mendalami pelajaran agama Islam dan selalu berakhlaktulkarimah” ujar Bapak Musta'in selaku waka sarpras SMA Negeri 1 tambakboyo.
Assalamualikum Wr. Wb. Atas Berkat Rahmat Allah, Tuhan yang Maha Esa dan doa restu serta kerja keras segenap…
Copyright © 2017 - 2025 SMAN 1 TAMBAKBOYO All rights reserved.